Penyanyi dangdut Yenny Anggrainy, Personil grup dangdut 3 Kucing setelah lebaran (Idul Fitri) Tahun ini, banyak kegiatan show di berbagai panggung hiburan Off Air bersama Grup nya. Ia mengatakan, dirinya banyak mendapat tawaran manggung di berbagai daerah di Indonesia. Tapi ia bersama grupnya lebih memilih tawaran manggung di sekitar kampung halamannya, Surabaya.
Yenny Trio Macan
Yenny Trio Macan Foto:yennyanggrainy.info